Minggu, 01 Februari 2015

Hidup Ini Penuh Warna.

Hidup ini penuh warna, Tuhan yang mengizinkan sesuatu terjadi atas hidup kita agar kita makin bertumbuh di dalam Dia. Hargailah setiap waktu dan kejadian yang terjadi atasmu.
Pf. 5 Maret 2012
Blessed are those that can give without remembering and receive without forgetting.
Pf. 15 Mei 2011

Mereka yang dapat memberi tanpa mengingat, dan menerima tanpa melupakan akan diberkati.
Pf. 15 Mei 2011

Menceritakan kesedihan anda kepada orang lain akan membantu anda menjalin hubungan yang lebih baik dengan orang lain bahkan jika anda merasa tidak ingin membicarakannya. Mereka (orang lain) akan mengungkapkan rasa prihatin, ide atau jalan keluar yang dapat menghibur anda. Dengan cara mendengarkan kisah kesedihan, anda akan mendapatkan suatu kelegaan.
16 Januari 2012
Jumlah penduduk Indonesia tahun 2011 diperkirakan mencapai sekitar 340 juta orang. Jumlah ini berdasar asumsi bahwa pertambahan penduduk sebesar 1,49% per tahun. Hasil Sensus Penduduk 2010 menunjukkan jumlah penduduk Indonesia sekitar 237,6 juta orang.

DAPATKAH KITA MENEMUKAN 1 JUTA ORANG YANG MAU TERSENYUM DIANTARA SEKIAN JUMLAH PENDUDUK YANG ADA DI INDONESIA ?

Tersenyumlah memandang semua hari-hari kita dan rasakan keramahan itu tidak hanya kita dapatkan dari luar pribadi kita, melainkan dari dalam diri kita sendiri.
Pf. 11 Januari 2012

Jika anda berjalan ke dalam sebuah ruangan atau menuju ke sebuah toko dengan senyuman di wajah anda, akan membuat semuanya berbeda. Semua orang akan berbalik tersenyum pada anda. Hal ini akan banyak membantu mencairkan setiap ketegangan atau kekakuan yang ada. Interaksi anda akan lebih terbuka, santai dan penuh dengan kegembiraan.
Pf.10 Januari 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.